Cara Bayar Shopee Paylater Bagaimana

Shopee Paylater atau yang sering di kenal dengan sebutan Spaylater adalah program yang di berikan shopee untuk membeli barang dengan pembayaran cicilan atau bulan depan. Contoh kamu ingin membeli barang dan kamu belum sempat top up atau belum gajian, kamu bisa menggunakan fitur dari spatlater agar kamu bisa membeli barang dengan membayarnya bulan depan atau secara dicicil.


dengan bunga yang tidak terlalu tinggi Spaylater banyak digunakan orang. tidak hanya itu karena fitur cicilan yang membuat orang menjadi orang lebih ringan saat melakukan penbayaran. berbicara tentang pembayaran kali ini saya akan memberi tahu kamu bagaimana cara untuk melakukan pembayaran Shopee PayLater.


tidak jauh beda dengan pinjam online yang menyediakan sebuah pinjaman atau cicilan cuman bedanya di shopee kamu dapat credit barang langsung seperti HP, Laptop, dan barang lainnya.


Untuk dapat menikmati layanan shopee pay later kamu hanya membutuhkan akun shope  yang suda pernah transaksi di utamakan dan KTP dan beberapa persyaratan lainnya. kamu sudah bisa mengajukan limit dari Spaylater.


Cara Membayar Spaylater

  • Langkah Pertama kamu buka aplikasi Shopee
  • Klik Saya yang ada di pojok kanan bawah
  • Pilih SPaylater
Cara Melakukan Pemabayaran Shopee Paylater

  • Klik pada tagihan saya
  • Maka akan muncul tagihan kamu
  • Klik Bayar
  • Jika sudah pilih metode pembayaran
  • dan lanjutkan sampai selesai.

Tips Mendapatkan Limit Shopee Paylater

seperti yang kita ketahui tidak semua orang bisa mendapatkan limit pada akun Shopee. untuk itu kamu harus tau apa yang perlu disiapkan sebelum pengajuan limit. adapun tips dalam proses pengajuan sebagai berikut
  • Pastikan kamu sudah sering belanja di Shopee
  • Pastikan kamu sudah berusia minimal 21 tahun
  • Isi data yang di perlukan seperti Foto KTP dan selfie atau pengenal wajah.
  • JIka sudah mendapat limit bayar tagihan sebelum jatuh tempa agar bisa mendapat limit tambahan.
Tips buat yang sering menggunakan Spaylater
  • Belilah barang yang memang kamu butuhkan.
  • Jangan telat membayar tagihan untuk menghindari catatan buruk.
  • Sediakan Saldo jauh-jauh hari sebelum jatuh tempo.
Nah itu dia info kali semoga bisa bermanfaat dan jangan lupa tinggalkan komentar kamu.

Post a Comment

Previous Post Next Post

Contact Form